BERJALAN DALAM PELAYANAN KASIH & KUASA ROH KUDUS
“BERJALAN DALAM PELAYANAN KASIH & KUASA ROH KUDUS !!”
NYANYIKAN LAGU : "SEORANG ANAK TLAH LAHIR"
Seorang Anak tlah lahir untuk kita
Seorang Putera dibrikan
Lambang Pemrintahan di atas bahu-Nya
Dan nama-Nya pun di sebut orang
Reff :
Penasihat Ajaib
Allah yang Perkasa
Bapa yang kekal
Raja Damai
Sambutlah Dia Yesus Tuhan
Juru Selamat dunia
NYANYIKAN LAGU : KARENA KITA !!
Waktu kecil kita merindukan natal
Hadiah yang indah dan menawan
Namun tak kusadari seorang bayi t'lah lahir
Bawa keselamatan untuk kita
Reff :
Karena kita Dia menderita
Karena kita Dia disalibkan
Agar kita yang hilang diselamatkan
Dari hukuman kekal
Shallom Bapak, Ibu & Saudara semua yang di kasihi Tuhan Yesus, apa kabar ??
SELAMAT HARI NATAL kepada: Bapak, Ibu, Saudara, seluruh JEMAAT, PELAYAN TUHAN, PARA HAMBA TUHAN & JUGA SELURUH TAMU UNDANGAN YANG DI KASIHI TUHAN YESUS !!
Apa kabar semuanya ??
BERAPA BANYAK Bapak, Ibu & Saudara yang hadir pada IBADAH PERAYAAN KKR NATAL PADA MALAM HARI INI, YANG HATINYA SUNGGUH – SUNGGUH HAUS & RINDU UNTUK BERJUMPA dengan SANG RAJA MULIA, Tuhan Yesus Kristus ??
SENANG SEKALI, kami dapat berada di tempat ini di Gereja Tuhan, GEKARI BATAM yang di kasihi Tuhan Yesus !!
TERIMAKASIH KAMI UCAPKAN KEPADA Bapak Pdt Jimmy Loho atas waktu & kesempatannya untuk kami boleh melayani di GEKARI BATAM
BERAPA BANYAK SAAT INI, JEMAAT TUHAN DI GEKARI BATAM yang SUNGGUH - SUNGGUH HAUS & RINDU UNTUK : MENGALAMI KASIH BAPA & HADIRAT TUHAN YESUS ??
BERAPA BANYAK JEMAAT YANG SUNGGUH – SUNGGUH MAU, RINDU & HAUS UNTUK MENERIMA : API LAWATAN ROH KUDUS DALAM HIDUPNYA ??
SAYA YAKIN & PERCAYA PAGI INI HADIRAT-NYA, PASTI AKAN SEGERA DATANG, BAHKAN SAAT INI SUDAH BERSAMA – SAMA DENGAN KITA SEKARANG !!
MENGAPA ??
SBAB SYARAT HADIRAT TUHAN DATANG DI TENGAH – TENGAH UMAT-NYA, adalah : MINIMAL ADA 2 – 3 ORANG YANG DATANG BERKUMPUL DENGAN HATI YANG SUNGGUH – SUNGGUH MAU, HAUS & RINDU UNTUK MENGALAMI JAMAHAN KASIH TUHAN YESUS !!
DAN SAYA TADI MELIHAT, SUDAH LEBIH DARI 2 – 3 ORANG YANG MENGANGKAT TANGAN OLEH KARNA HAUS & RINDU AKAN HADIRAT-NYA !!!
HALELUYAAA.....!!!!
(Matius 18 : 20)
“Sebab di mana dua atau tiga orang berkumpul dalam Nama-Ku, di situ Aku ada di tengah-tengah mereka”
SAYA PERKENALKAN, kami dari Team TWC (The Wonderful Counselor) Ministry, ada 7 Visi & Misi TWC yang Tuhan percayakan kepada kami untuk kami kerjakan, dan salah satunya adalah untuk : “MENGOBARKAN API KEBANGUNAN ROHANI yang besar di akhir zaman !!”
DAN KAMI SANGAT RINDU, DI BULAN NATAL INI, API KEBANGUNAN ROHANI ITU AKAN SEMAKIN MENYALA di : GEKARI BATAM !!
KETIKA SAYA BERTANYA KEPADA TUHAN, UNTUK TEMA KKR YOUTH NATAL BAGI GEREJA-NYA @ GEKARI BATAM , adalah : “BERJALAN DALAM PELAYANAN KASIH & KUASA ROH KUDUS !!”
UNTUK KITA DAPAT BERJALAN DALAM PELAYANAN KASIH & KUASA ROH KUDUS, MAKA KITA HARUS MENYADARI AKAN DNA (IDENTITAS) KITA SEBAGAI ORANG PERCAYA, SEBAGAI ANAK – ANAK TUHAN, bahwa KITA SUDAH :
- DI BERI KUASA & TENAGA !! (Lukas 9 : 1 – 2)
- MEMILIKI TANDA – TANDA SEBAGAI ORANG PERCAYA !! (Markus 16 : 17 – 18)
- HARUS MENGHASILKAN BUAH SEBAGAI ORANG PERCAYA !! (Lukas 13 : 6 – 9)
APAKAH TANDA – TANDA ORANG PERCAYA ??
(Markus 16 : 17 – 18)
Ayat 17 : “Tanda-tanda ini akan menyertai orang-orang yang percaya: mereka akan mengusir setan-setan demi nama-Ku, mereka akan berbicara dalam bahasa-bahasa yang baru bagi mereka”
Ayat 18 : “mereka akan memegang ular, dan sekalipun mereka minum racun maut, mereka tidak akan mendapat celaka; mereka akan meletakkan tangannya atas orang sakit, dan orang itu akan sembuh”
Mari kita renungkan, sudahkah kita mengalami Tanda Tanda orang Percaya ??
Sbab sebagai Orang Orang Percaya, kita harus minimal mengalami 5 tanda tanda ini :
1. Mengusir setan dalam nama Tuhan Yesus ketika anda memberitakan Injil-Nya !!
2. Mentransferkan / Mengimpartasikan Roh Kudus (berbicara dalam bahasa yang baru bagi mereka) ketika Injil di beritakan : Baptisan Roh Kudus, Kepenuhan Roh Kudus, Urapan Roh Kudus !!
3. Menaklukkan orang-orang "kuat" (memegang ular), ketika anda berada di teritori tertentu yang menghalangi pemberitaan Injil yang anda sampaikan !!
4. Menerima dan mengalami Perlindungan dari Tuhan ketika anda sedang memberitakan Injil-Nya (minum racun maut tidak akan celaka) !!
5. Menyembuhkan orang sakit, ketika Injil diberitakan !!
Inilah 5 Tanda Orang Percaya yang seharusnya kita sudah praktekkan dan kerjakan...sbab Firman ini untuk kita, bukan hanya untuk hamba2 Tuhan tertentu saja !!
JIKALAU ANDA MENGAKU SEBAGAI ORANG PERCAYA, NAMUN 1 PUN TANDA SEBAGAI ORANG PERCAYA TIDAK ANDA ALAMI...APAKAH ANDA LAYAK DI SEBUT SEBAGAI ORANG PERCAYA ??
ATAU, MUNGKIN ANDA BELUM SUNGUH – SUNGGUH MENJADI ORANG PERCAYA ??
Mari kita berdoa dan bertobat, supaya sekiranya kita taat kepada perintah Tuhan Yesus dan Mengalami 5 Tanda sebagai Orang Percaya !!
SEBAB ANDA DI KENAL SEBAGAI ORANG PERCAYA, melalui : 5 TANDA & 4 BUAH YANG ANDA HASILKAN SEBAGAI ORANG PERCAYA KEPADA TUHAN YESUS !!
BAGAIMANA DENGAN 4 BUAH ??
DI AKHIR ZAMAN, TUHAN YESUS AKAN DATANG UNTUK MENCARI BUAH DALAM KEHIDUPAN ORANG PERCAYA !!
BUAH – BUAH APA YANG DI CARI TUHAN DALAM KEHIDUPAN ORANG – ORANG PERCAYA ??
SEHINGGA TUHAN SANGAT SERIUS MENOLAK MEREKA & BERKATA : “AKU TIDAK PERNAH MENGENAL KAMU !Enyahlah dari pada-Ku, kamu sekalian pembuat kejahatan !”
ADA 4 BUAH YANG TUHAN CARI DALAM KEHIDUPAN ORANG – ORANG PERCAYA :
1. BUAH PERTOBATAN !
2. BUAH HUBUNGAN PENGENALAN YANG INTIM DENGAN TUHAN YESUS !
3. BUAH ROH (9 Karakter Kristus) !
4. BUAH PELAYANAN JIWA – JIWA !
ROH KUDUS AKAN MENGAJARKAN, bahwa ADA 4 BUAH YANG TUHAN CARI DALAM KEHIDUPAN KITA :
(Mari Baca Lukas 13 : 6 - 9)“4 BUAH YANG DI CARI TUHAN DI AKHIR ZAMAN”
Ayat 6 : “Lalu Yesus mengatakan PERUMPAMAAN ini : “Seorang mempunyai Pohon Ara yang tumbuh di Kebun Anggurnya, dan IA DATANG UNTUK MENCARI BUAH pada Pohon itu,TETAPI IA TIDAK MENEMUKANNYA”
----> SIAPA PEMILIK POHON ARA & KEBUN ANGGUR ? ALLAH BAPA DI SORGA !
----> ALLAH BAPA DATANG UNTUK MENCARI BUAH DALAM KEHIDUPAN ORANG PERCAYA TAPI TIDAK MENEMUKANNYA !
----> POHON ARA TUMBUH DI KEBUN ANGGUR ??
BETAPA GANJILNYA” MEMBACA KALIMAT “POHON ARA KHOQ DI TANAM DI KEBUN ANGGUR ?
BUKANKAH LAZIMNYA ADALAH POHON ARA DI TANAM DI KEBUN ARA ??
INILAH GAMBARAN KASIH ANUGERAH YANG TUHAN BERIKAN KEPADA KITA !!
----> DARI SEJAK ZAMAN ADAM & HAWA (GAMBARAN POHON ANGGUR) YANG DI USIR KELUAR DARI TAMAN EDEN (GAMBARAN KEBUN ANGGUR) OLEH KARENA DOSA & PELANGGARAN, DI MANA MANUSIA SEHARUSNYATIDAK LAYAK UNTUK DAPAT TETAP TINGGAL DI “KEBUN ANGGURNYA”!!
NAMUN OLEH KARENA BESAR KASIH ALLAH BAPA DI SORGA YANG TELAH MEMBERIKAN ANAK-NYA YANG TUNGGAL, TUHAN YESUS KRISTUS UNTUK MATI DI KAYU SALIB & MENJADI KARYA PENEBUSAN BAGI KITA....
---> MAKA KITA (POHON ARA) YANG SEHARUSNYA MATI KERING OLEH KARNA TUMBUH LIAR DI LUAR KEBUN ANGGURNYA, NAMUN SEKARANG KITA DI BERI KESEMPATAN UNTUK DAPAT BERTUMBUH & BERBUAHKEMBALI DI KEBUN ANGGURNYA !!
---> KITA INI ADALAH GAMBARAN POHON ARA ITU (MANUSIA BERDOSA YANG TERPISAH DARI KASIH BAPA ), YANG DI CANGKOKKAN KEPADA POKOK ANGGUR YANG BENAR (TUHAN YESUS) & DI BIARKAN TERUS HIDUP DI KEBUN ANGGURNYA, SUPAYA KITA MENJADI RANTING - RANTINGNYA !!
SUPAYA DENGAN DEMIKIAN :“POHON ARA YANG DI CANGKOKAN KE POKOK ANGGUR YANG BENAR AKAN MENJADI RANTING - RANTING YANG SELALU MELEKAT KEPADA POKOK ANGGUR YANG BENAR !”
OLEH SBAB ITU TUHAN PASTI AKAN DATANG UNTUK MENCARI BUAH ITU !!
---> INILAH GAMBARAN KITA SEBAGAI POHON ARA (SEJAK ZAMAN ADAM & HAWA, MANUSIA TELAH KELUAR DARI TAMAN EDEN (KEBUN ANGGUR ALLAH BAPA) MENGEMBARA DI PADANG KEBUN AR
A !!
NAMUN ALLAH BAPA MENGIRIMKAN ANAK-NYA YESUS KRISTUS MENJADI JALAN PENDAMAIAN, MENJADIPENGURUS KEBUN ANGGUR ALLAH BAPA !!
SEHINGGA POHON ARA ITU DI CANGKOKKAN KEMBALI UNTUK HIDUP MENYERAP NUTRISI & SEGALAKEBAIKAN ALLAH UNTUK HIDUP DI KEBUN ANGGURNYA !!
NAMUN SAYANG SEKALI, ALLAH TIDAK MENEMUKAN BUAH !!!
Ayat 7 : “Lalu ia berkata kepadaPENGURUS KEBUN ANGGUR itu :SUDAH 3 TAHUN AKU DATANG MENCARI BUAH pada Pohon Ara ini dan aku tidak menemukannya.TEBANGLAH POHON INI ! Untuk apa ia hidup di tanah ini dengan percuma !”
----> SIAPAKAH PENGURUS ANGGUR ?? TUHAN YESUS !!
----> ALLAH BAPA MENCARI BUAH SELAMA 3 TAHUN PADA POHON ARA, NAMUN TIDAK DITEMUKAN BUAH,MAKA ALLAH MEMUTUSKAN UNTUK MENEBANG POHON ARA TERSEBUT !!
---> ALLAH TIDAK MENGHENDAKI POHON ARA HIDUP DI KEBUN ANGGUR DENGAN PERCUMA (TIDAKMENGHASILKAN BUAH SAMA SEKALI) !!
Ayat 8 : “Jawab orang itu : Tuan, BIARKANLAH DIA TUMBUH TAHUN INI LAGI, aku akan MENCANGKUL TANAH SEKELILINGNYA & MEMBERI PUPUK KEPADANYA”
----> SANG PENGURUS KEBUN ANGGUR (TUHAN YESUS) MENJADI JALAN PENDAMAIAN ANTARA MANUSIA BERDOSA & ALLAH BAPA !
----> MELALUI KASIH-NYA YANG BESAR YANG DI CURAHKAN DI KAYU SALIB, TUHAN YESUS MEMBERIKAN ANUGERAH YANG TERBESAR BAGI POHON ARA (MANUSIA BERDOSA) UNTUK MAU HIDUP DALAM MASAANUGERAH-NYA,
----> YAITU : MENERIMA KESELAMATAN & MENGERJAKAN KESELAMATAN YANG SUDAH DI TERIMA DENGAN CUMA- CUMA ITU, BUKAN DENGAN BARANG YANG FANA, BUKAN DENGAN EMAS & PERAK, NAMUN DENGAN DARAH YANG MAHAL !! YAITU : DARAH ANAK DOMBA ALLAH YANG DI KORBANKAN BAGI MANUSIA BERDOSA !!
-----> KESELAMATAN YANG DI TERIMA BUKAN DARI HASIL USAHA MANUSIA, MELAINKAN HASIL USAHA ALLAH BAPA MENGUTUS ANAK-NYA YANG DI KASIHI UNTUK MEMBERIKAN KESELAMATAN & HIDUP YANG KEKAL BAGI MEREKA YANG MAU PERCAYA KEPADA-NYA & MENERIMA ANUGERAH-NYA !!
-----> DAN SETIAP MEREKA YANG SUDAH PERCAYA KEPADA TUHAN YESUS & MENERIMA ANUGERAH KESELAMATANNYA, MEMILIKI TUGAS UNTUK TETAP MENGERJAKAN KESELAMATANNYA ITU DENGAN TAKUT & GENTAR AKAN TUHAN, HIDUP KUDUS, BERKENAN DI HADAPAN TUHAN, TETAP MEMELIHARA IMAN, CAPAI GARIS AKHIR & MENERIMA MAHKOTA KEHIDUPAN !
(2 Timotius 4 : 7 – 8)
“Aku telah mengakhiri pertandingan yang baik, aku telah mencapai garis akhir dan aku telah memelihara iman”
Sekarang telah tersedia bagiku mahkota kebenaran yang akan dikaruniakan kepadaku oleh Tuhan, Hakim yang adil, pada hari-Nya; tetapi bukan hanya kepadaku, melainkan juga kepada semua orang yang merindukan kedatangan-Nya”
Ayat 9 : “MUNGKIN TAHUN DEPAN IA BERBUAH, JIKA TIDAK, TEBANGLAH DIA !”
---> 3 tahun + 1 tahun = 4 tahun !!
---> angka 4 adalah ANGKA PROFETIS YANG ROH KUDUS BERITAUKAH, bahwa : “SETIAP ORANG PERCAYA HARUS MENGHASILKAN 4 BUAH DALAM KEHIDUPAN-NYA !!”
1. BUAH PERTOBATAN !
2. BUAH HUBUNGAN PENGENALAN YANG INTIM DENGAN TUHAN YESUS !
3. BUAH ROH (9 Karakter Kristus) !
4. BUAH PELAYANAN JIWA – JIWA !
---> MINIMAL HASILKAN BUAH YANG PERTAMA TERLEBIHDAHULU, YAITU : BUAH PERTOBATAN YANG SUNGGUH – SUNGGUH DI HADAPAN TUHAN !!
---> SEBAB KETIKA BUAH PERTOBATAN MULAI DI HASILKAN, MAKA AKAN MULAI MENGHASILKAN BUAH YANG SELANJUTNYA (BUAH YANG Ke : 2, 3 & 4) !!
1. BUAH PERTOBATAN !
ADA 3 TAHAPAN PROSES MENGHASILKAN BUAH PERTOBATAN :
- MENYADARI & MENYESALI AKAN DOSANYA !!
- MENINGGALKAN DOSANYA !!
- BERUBAH MENJADI MANUSIA BARU !!
NAMUN KEBANYAKAN PROSES MENGHASILKAN BUAH PERTOBATAN KITA hanya berhenti di langkah 1 saja !
YAITU : SADAR & MENYESAL... tapi mengulangi KESALAHAN & DOSA yang sama lagi !!
KITA PERLU KOREKSI DIRI & DOA PENGAMPUNAN SETIAP HARI, SBAB kita tidak akan pernah tau, KAPAN KITAAKAN MATI & kapan TUHAN akan datang untuk MENCARI BUAH dalam hidup kita !!
MAU BERTOBAT & MAU MENGAKUI SEMUA DOSA & KESALAHAN kepada Tuhan harus di lakukan setiap harikarena itu ibarat sebuah rem dalam kita menjalani kehidupan kita di dunia yang penuh godaan & cobaan ini !!
(Baca Matius 3 : 7, 8, 10)
Ayat 7 : “Tetapi waktu ia melihat banyak orang Farisi dan orang Saduki datang untuk dibaptis, berkatalah ia kepada mereka :"Hai kamu keturunan ular beludak. SIAPAKAH YANGMENGATAKAN KEPADA KAMU, bahwa kamu dapat MELARIKAN DIRI DARI MURKA YANG AKAN DATANG ?
Ayat 8 : “Jadi HASILKANLAH BUAH YANG SESUAI DENGAN PERTOBATAN”
Ayat 10 : “KAPAK SUDAH TERSEDIA pada akar pohon dan SETIAP POHON YANG TIDAK MENGHASILKAN BUAH YANG BAIK , pasti ditebang dan dibuang ke dalam api”
(Baca Matius 7 : 19 – 20)
Ayat 19 : “Dan setiap pohon yang tidak menghasilkan buah yang baik, pasti ditebang dan dibuang ke dalam api !”
Ayat 20 : “Jadi dari buahnyalah kamu akan mengenal mereka”
(Lukas 3 : 8 – 9)
Ayat 8 : “Jadi hasilkanlah buah-buah yang sesuai dengan pertobatan. Dan janganlah berpikir dalam hatimu : Abraham adalah bapa kami ! Karena aku berkata kepadamu: Allah dapat menjadikan anak-anak bagi Abraham dari
batu-batu ini !”
Ayat 9 : “Kapak sudah tersedia pada akar pohon dan setiap pohon yang tidak menghasilkan buah yang baik, akan ditebang dan dibuang ke dalam api
JIKA MEREKA MENGAKU MEMILIKI IMAN SEPERTI ABRAHAM , maka seharusnya mereka bertindak sesuai dengan tindakan Abraham yaitu sikap yang berpusat pada kehendak Allah & bukan berpusat pada diri sendiri yang selalu kecenderungannya MELAKUKAN DOSA !!
HAL INILAH YANG MERUPAKAN TANDA & BUKTI DARI PERTOBATAN YANG SEJATI & SUNGGUH – SUNGGUH !!
2. BUAH HUBUNGAN PENGENALAN YANG INTIM DENGAN TUHAN YESUS !!
TUHAN MENCARI BUAH HUBUNGAN PENGENALAN AKAN PRIBADI-NYA YANG SEMAKIN HARI SEMAKIN INTIM DENGAN-NYA !!
BUKAN HANYA SEKEDAR AKTIFITAS ROHANI DALAM PELAYANAN YANG MENGALIR DARI ROH AGAMAWI (ritualagamawi)yang di dasari dari ambisi & motivasi pribadi demi untuk kekepuasan diri sendiri !!
Ayat 23 : “Pada waktu itulah Aku akan berterus terang kepada mereka dan berkata :AKU TIDAK PERNAH MENGENAL KAMU ! Enyahlah dari pada-Ku, kamu sekalian pembuat kejahatan !"
TERTOLAKNYA orang – orang Percaya di akhir zaman(Enyah kamu, Pembuat kejahatan di mata Tuhan !),oleh karena mereka TIDAK PERNAH DI KENAL oleh Tuhan Yesus !!
BAGAIMANA BISA, orang – orang Percaya ini TERTOLAK & TIDAK DIKENAL OLEH TUHAN, padahal mereka sudah banyak melakukan Pelayanan ??
HAL INI KARENA : “MEREKA SUDAH TIDAK PERNAH MEMBANGUN HUBUNGAN INTIM (HUBUNGAN PENGENALAN) DENGAN TUHAN YESUS SECARA PRIBADI SETIAP HARI !!”
Sekalipun dulu mereka pernah membangun Hubungan Pengenalan secara Pribadi dengan Tuhan Yesus, itupunhanya sesekali saja, dan itupun tanpa mengalir dari rasa cinta yang mendalam kepada-Nya !
Mereka menggantikan Hubungan Intim Pengenalan ini dengan berbagai bentuk Aktifitas Pelayanan !!
Mereka lupa bahwa sesungguhnya SEMUA URAPAN & KARUNIA ROH KUDUS, hanyalah SEBUAH TITIPAN yang dipercayakan & diberikan Tuhan Yesus, agar kita dapat melakukan Pekerjaan Tuhan di bumi di lakukan secara efektif & maximal (Aktifitas Pelayanan) !!
Mereka sibuk hanya mengejar Urapan & melakukan berbagai aktifitas Pelayanan demi kepuasan & keuntungan dirisendiri !!
MENGHASILKAN BUAH HUBUNGAN PENGENALAN YANG INTIM DENGAN TUHAN YESUS, adalah melalui SAAT TEDUH pribadi :
- UCAPAN SYUKUR, RASA TERIMAKASIH & UNGKAPAN EKSPRESI CINTA KITA KEPADA TUHAN YESUS !!
- PUJIAN, PENYEMBAHAN & PENGAGUNGAN TUHAN YESUS !!
- DOA SYAFAAT BAGI JIWA – JIWA !!
- DOA PEPERANGAN ROHANI !!
- BERBAHASA ROH !!
- MEMBACA FIRMAN, MERENUNGKAN & MENERIMA RHEMA-NYA !!
(Matius 26 : 40)
“Setelah itu Ia kembali kepada murid-murid-Nya itu dan mendapati mereka sedang tidur. Dan Ia berkata kepada Petrus : “Tidakkah kamu sanggup berjaga-jaga satu jam dengan Aku ?”
MENGAPA min. 1 JAM ??
Sbab Tuhan ingin berlama lama dengan anda !!
ANDA HARUS SUNGGUH – SUNGGUH MEMBUAT KOMITMEN UNTUK SAAT TEDUH ANDA, BAIK TEMPAT & WAKTUNYA !!
3. BUAH ROH (KARAKTER KRISTUS) !!
(Baca Galatia 5 : 19 – 24)
Ayat 19 : “Perbuatan daging telah nyata, yaitu :percabulan, kecemaran, hawa nafsu,
Ayat 20 : “Penyembahan berhala, sihir, perseteruan, perselisihan, iri hati, amarah, kepentingan diri sendiri, percideraan, roh pemecah,
Ayat 21 : “kedengkian, kemabukan, pesta pora dan sebagainya. Terhadap semuanya itu kuperingatkan kamu--seperti yang telah kubuat dahulu--bahwa barangsiapa melakukan hal-hal yang demikian, ia tidak akan mendapat bagian dalam Kerajaan Allah”
Ayat 22 : “Tetapi buah Roh ialah : kasih, sukacita, damai sejahtera, kesabaran, kemurahan, kebaikan, kesetiaan,
Ayat 23 : “Kelemahlembutan, penguasaan diri. Tidak ada hukum yang menentang hal-hal itu.
Ayat 24 : “Barangsiapa menjadi milik Kristus Yesus, ia telah menyalibkan daging dengan segala hawa nafsu dan keinginannya”
BERSAMA ROH KUDUS, kita akan MENGHASILKAN 9 BUAH ROH (KARAKTER KRISTUS) di dalam HIDUP KITA !!
KITA MENJADI SEMAKIN SERUPA DENGAN KRISTUS & MENGALAMI KEPENUHAN KRISTUS !!
DENGAN DEMIKIAN, setiap orang yang berjumpa dengan kita, akan BERJUMPA DENGAN KRISTUS, dan HIDUP KITA MEMULIAKAN TUHAN YESUS !!
HIDUP KITA TIDAK MENJADI BATU SANDUNGAN BAGI ORANG LAIN, KETIKA ORANG MELIHAT KITA, MEREKA AKAN BERKATA :“AKU KAGUM SAMA YESUSMU & AKU SUKA DENGAN KEKRISTENANMU !”
4. BUAH PELAYANAN JIWA-JIWA !!
SUATU HARI NANTI, TUHAN AKAN BERTANYA KEPADA ANDA :
- APAKAH engkau sudah melakukan kehendak-Ku, seperti yang telah Aku tetapkan dalam panggilan-Ku kepadamu ??
- SUDAHKAH engkau melakukan apa yang kuminta untuk engkau lakukan ??
- SUDAHKAH engkau melakukan kehendak Bapa di Sorga dan menyelesaikan pekerjaan-Nya ??
INILAH BUAH PELAYANAN JIWA – JIWA YANG TUHAN CARI atas hidup kita !!
HIDUP INI SINGKAT, TUHAN SUDAH AKAN SEGERA DATANG & IA DATANG UNTUK MENCARI BUAH !!
DAN TUHAN akan berkata kepada anda :
"BUKAN SEBERAPA BANYAK yang engkau sudah lakukan selama engkau hidup, MELAINKAN SUDAH BERAPA BANYAK YANG AKU PERINTAHKAN kepadamu & engkau sudah melakukannya ?
"SUDAHKAH engkau menemukan panggilan-Nya dan melakukannya dengan setia ?"
SETIAP KITA PASTI akan mati, NAMUN APAKAH SELAMA KITA MENUMPANG HIDUP DIKEBUN ANGGUR-NYA,KITA SUDAH MENGHASILKAN BUAH BAGI TUHAN ??
SBAB AKAN TIBA WAKTUNYA NANTI, TUHAN PASTI AKAN DATANG UNTUK MENCARI BUAH dalam setiap Kehidupan kita !!
DAN BARANGSIAPA dari antara kita yang TIDAK MENGHASILKAN BUAH, pasti akan DITEBANG & DIBUANG KE DALAM API !!
TUHAN KATAKAN DARI BUAHNYA KAMU AKAN MENGENAL MEREKA & DEMIKIAN PULALAH KITA AKAN DI KENAL OLEH TUHAN, MELALUI BUAH YANG KITA HASILKAN !!
JANGAN SAMPAI KITA MENGALAMI PENOLAKAN YANG SANGAT KERAS DI AKHIR ZAMAN, KARNA TUHAN BERKATA : “AKU TIDAK PERNAH MENGENAL KAMU !! ENYAHLAH KAMU DARI HADAPAN-KU, KAMU SEKALIAN PARA PEMBUAT KEJAHATAN !!”
(Matius 3 : 10, Lukas 3 : 9)
"KAPAK SUDAH TERSEDIA pada akar pohon & setiap pohon yang TIDAK MENGHASILKAN BUAH YANG BAIK, PASTI DITEBANG & DIBUANG KE DALAM API"
(Lukas 13 : 7)
“Lalu ia berkata kepada PENGURUS KEBUN ANGGUR itu : SUDAH 3 TAHUN AKU DATANG MENCARI BUAH pada Pohon Ara ini dan aku tidak menemukannya.TEBANGLAH POHON INI ! Untuk apa ia hidup di tanah ini dengan percuma !”
TUHAN YESUS SEBAGAI SANG PENGURUS KEBUN ANGGUR YANG MENJADI PEMBELA KITA SAAT INI MEMOHONKAN BELAS KASIHAN, supaya Pohon Ara itu di beri kesempatan 1 tahun lagi untuk BERBUAH !!
POHON ARA ITU SUDAH DIBERI KESEMPATAN & DIBIARKAN UNTUK TERUS TUMBUH di tengah-tengah kebun anggur & WAJAR APABILA SI PEMILIK KEBUN ANGGUR ITU MEMBERI WAKTU untuk terus BERTUMBUH & MENCARI BUAH YANG BANYAK !!
DEMIKIAN JUGA SAAT INI, TUHAN MASIH MEMBERIKAN WAKTU & KESEMPATAN KEPADA KITA UNTUK SEGERA :
- MENGHASILKAN BUAH YANG PERTAMA : BUAH PERTOBATAN !!
- MAKA KITA AKAN MULAI MENGHASILKAN BANYAK BUAH BAGI TUHAN, yaitu : BUAH HUBUNGAN PENGENAL YANG INTIM DENGAN TUHAN YESUS, BUAH ROH & BUAH PELAYANAN JIWA JIWA !!
- DAN DENGAN DEMIKIAN HIDUP KITA AKAN MENYENANGKAN & MEMULIAKAN BAPA DI SORGA !!
(Yoh 15 : 8)
“Dalam hal inilah Bapa-Ku DIPERMULIAKAN, yaitu jika kamu BERBUAH BANYAK dan dengan demikian kamu adalah MURID-MURID-KU”
SEBERAT APAPUN BEBAN DOSA & BEBAN MASALAH HIDUP YANG ANDA HADAPI SAAT INI, TUHAN tetap akan DATANG untuk MENCARI BUAH dalam kehidupan anda !!
DAN SATU HAL YANG PASTI, JIKALAU POHON ITU TETAP TIDAK BERBUAH, PASTI AKAN DITEBANG & DILEMPAR KE DALAM API !!
DALAM YOHANES 15 : 2 dikatakan bahwa : SETIAP RANTING YANG TIDAK BERBUAH, DIPOTONG-NYA !
RANTING YANG TIDAK BERBUAH INI BICARA SOAL : MENGHASILKAN BUAH PERTOBATAN !
BELUM SAMPAI KEPADA : MENGHASILKAN BUAH ROH & BUAH PELAYANAN JIWA – JIWA !
INI ADALAH GAMBARAN :RANTING YUDAS ISKARIOT / ORANG YANG SUAM – SUAM KUKU / ORANG – ORANG YANG BELUM PERCAYA KEPADA TUHAN YESUS / ORANG YANG HIDUP SETENGAH HATI !
SUDAHKAH HIDUP ANDA SAAT INI MENGHASILKAN BUAH BUAH PERTOBATAN ??
JIKALAU kita saja SAAT INI masih belum MENGHASILKAN BUAH – BUAH PERTOBATAN, LALU BAGAIMANA MUNGKIN kita akan dapat MENGHASILKAN BUAH HUBUNGAN PENGENALAN YANG INTIM DENGAN TUHAN, BUAH ROH & BUAH PELAYANAN JIWA - JIWA ???
TUHAN memang MEMILIKI SIFAT KASIH, namun demikian JANGANLAH MEMANDANG KASIH-NYA sebagai kesempatan untuk terus BERBUAT DOSA & menutupi dosa dosa yang telah anda !
JANGAN MEMANDANG KASIH-NYA seolah-olah menjadi ijin bagi anda untuk terus bersenang senang dalam dosa-dosa anda !
INGAT, bahwa masih ada 1 SIFAT TUHAN yang anda perlu ketahui, yaitu : ADIL !
YA, KEADILAN TUHAN adalah : DIA akan datang untuk MENGHAKIMI SETIAP ORANG MENURUT PERBUATANNYA !
TUHAN akan MENGHAKIMI SETIAP ORANG (TANPA MEMANDANG MUKA) MENURUT PERBUATANNYA !
HAL INI BUKAN SEBUAH ANCAMAN, melainkan SEBUAH KEPASTIAN bahwa ada :
- PENGHAKIMAN & HUKUMAN YANG TERAKHIR bagi setiap kita, yang selama HIDUP INI apakah KITA SUDAH MENGHASILKAN BUAH bagi Kerajaan-Nya !
SAAT INI, BAGI ANDA YANG MASIH TERIKAT & TERBELENGGU DENGAN BERBAGAI BEBAN DOSA :
- AMARAH, KEBENCIAN, KEPAHITAN, KEKECEWAAN, DENGKI, DENDAM & IRI HATI....
- KECANDUAN NARKOBA, MINUMAN KERAS, ROKOK, JUDI & PRONOGRAFI....
- YANG TERIKAT DENGAN BERBAGAI JENIS KENAJISAN, PERCABULAN & PERZINAHAN...
- DAN YANG MASIH KOMPROMI DENGAN BERBAGAI BERHALA & roh –roh OKULTISME, PERDUKUNAN, JIMAT & MANTRA....
- TERIKAT DENGAN KUTUK KETURUNAN 1 S/D 4....DLL....
HARUS SEGERA BERTOBAT & MAU DENGAN SENGAJA UNTUK MENINGGALKAN SEMUA BEBAN DOSA ITU !!
SUPAYA DENGAN DEMIKIAN, KITA AKAN MULAI MENGHASILKAN BUAH PERTOBATAN DI HADAPAN TUHAN !!
DAN KITA AKAN MULAI MENGHASILKAN BUAH YANG LAINNYA & KITA AKAN SEMAKIN DI KENAL OLEH TUHAN !!
SAAT INI, HADIRAT TUHAN YESUS ada bersama kita di tempat ini, mari kita masuk ke dalam HADIRAT-NYA dengan hati yang hancur, hati yang mau untuk sungguh-sungguh bertobat & hidup kudus di hadapan-Nya !!
Reff :
BETAPA BESAR KASIH PENGAMPUNAN-MU TUHAN
TAK KAU PANDANG HINA HATI YANG HANCUR
KU BERTERIMA KASIH KEPADA-MU YA TUHAN
PENGAMPUNAN YANG KAU BERI PULIHKANKU
SEJAUH TIMUR DARI BARAT, ENGKAU MEMBUANG DOSAKU
TIADA KAU INGAT LAGI PELANGGARANKU
JAUH KE DALAM TUBIR LAUT, KAU MELEMPARKAN DOSAKU
TIADA KAU PERHITUNGKAN KESALAHANKU
ALTAR CALL :
MARI Bapak, Ibu, Saudara, saya undang semua BANGKIT BERDIRI & MAJU KEDEPAN sebagai komitmen kita di HADAPAN TUHAN :
1) KITA BERTOBAT DARI SETIAP DOSA & PELANGGARAN &BERTOBAT DARI SETIAP HATI KITA YANG KOTOR, NAJIS, CEMAR, CABUL, JAHAT & KERAS HATI !
SBAB MASA ANUGERAH TUHAN ITU ADA BATASNYA & BISA JADI HARI INI ADALAH KESEMPATANANDA TERAKHIR UNTUK BERTOBAT !!
SBAB SI PEMILIK KEBUN ANGGUR (ALLAH BAPA DI SORGA) berkata : "Sudah 3 tahun aku datang mencari buah pada pohon ara ini dan aku tidak menemukannya. Tebanglah pohon ini ! Untuk apa ia hidup di tanah ini dengan percuma !"
NAMUN SI PENGURUS KEBUNG ANGGUR (TUHAN YESUS) masih membela kita & berkata :"Berikanlah waktu 1 tahun lagi"
BETAPA KESABARAN ALLAH itu SEMPURNA !!
HAL INI MENJADI PERINGATAN &KESEMPATAN TERAKHIR, JIKALAU ANDA MASIH MENCINTAI DOSA & BELUM MAU BERTOBAT !(BELUM MENGHASILKAN BUAH-BUAH PERTOBATAN) !
WASPADALAH !! MASA ANUGERAH TUHAN ADA BATASNYA !
DAN MASA ANUGERAH yang Tuhan berikan adalah KESEMPATAN BAGI ANDA UNTUK BERUBAH & BERBUAH !
JANGAN SIA-SIAKAN KESEMPATAN TERAKHIR !!
SBAB SEMUA POHON YANG TIDAK MENGHASILKAN BUAH, PASTI AKAN DI TEBANG !!
TUHAN ITU SABAR,...hal itu benar ! seperti juga dikatakan dalam :
(2 Petrus 3 : 9) :
"Ia SABAR terhadap kamu, karena IA MENGHENDAKI SUPAYA JANGAN ADA YANG BINASA, melainkan supaya SEMUA ORANG BERBALIK & BERTOBAT !”
TUHAN ITU PANJANG SABAR, tetapi APA YANG DI SEBUT DENGAN PANJANG PASTI JUGA ADA UJUNGNYA !
JANGANLAH KITA DENGAN TERUS SENGAJA MEMPERMAIKAN KASIH & KESABARAN TUHAN, dimana kita terus hidup di dalam dosa & menganggap enteng MASA ANUGERAH yang diberikan-NYA !
(Baca Roma 2 : 4 - 5) :
"Maukah engkau MENGANGGAP SEPI KEKAYAAN KEMURAHAN-NYA, KESABARAN-NYA & KELAPANGAN HATI-NYA ?TIDAKKAH ENGKAU TAHU, bahwa maksud KEMURAHAN ALLAH ialah MENUNTUN engkau kepada PERTOBATAN ?
TETAPI oleh KEKERASAN HATIMU yang TIDAK MAU BERTOBAT, engkau MENIMBUN MURKA atas DIRIMU SENDIRI pada hari waktu di mana MURKA & HUKUMAN ALLAH YANG ADIL AKAN DINYATAKAN !”
(Matius 3 : 10, Lukas 3 : 9)
"KAPAK SUDAH TERSEDIA pada akar pohon & setiap pohon yangTIDAK MENGHASILKAN BUAH YANG BAIK, PASTI DITEBANG & DIBUANG KE DALAM API"
(BACA Yakobus 4 : 8)
- Mendekatlah kepada Allah, dan Ia akan mendekat kepadamu !
- Tahirkanlah tanganmu, hai kamu orang-orang berdosa !
- Dan sucikanlah hatimu, hai kamu yang mendua hati !
2) MARI KITA BERDOA KEPADA TUHAN UNTUK DI BERIKAN : HATI YANG BARU & ROH YANG BARU untuk tinggal dalam BATIN KITA !
IJINKAN TUHAN MENGUBAH HATI KITA menjadi HATI (BATIN) YANG BARU !!
SBAB JIKALAU BATIN KITA TIDAK DI PERBAHARUI, MAKA APA YANG DI LUAR AKAN OTOMATIS MENGIKUTI APAYANG ADA DARI DALAM DIRI KITA !!
(Baca Yeh 36 : 26 - 27)
Ayat 26 : "Kamu akan KuberikanHATI YANG BARU & ROH YANG BARU di dalam BATINMU. Dan Aku akan me jauhkan dari tubuhmu, hati yang keras & Kuberikan kepadamu hati yang taat"
Ayat 27 : "Roh-Ku akan Kubiarkan diam dalam batinmu & Aku akan membuat kamu hidup menurut segala ketetapan-Ku & tetap berpegang kepada peraturan-peraturan-Ku & melakukannya"
MARI SEMUA IKUTI DOA INI :
(Mazmur 51 : 3 – 9, 11 – 12, 18 - 19)
Ayat 3 : “Kasihanilah aku, ya Allah, menurut kasih setia-Mu, hapuskanlah pelanggaranku menurut rahmat-Mu yang besar !
Ayat 4 : “BERSIHKANLAH aku seluruhnya dari kesalahanku, dan TAHIRKANLAH aku dari dosaku !”
Ayat 5 : “Sebab aku sendiri SADAR akan pelanggaranku, aku SENANTIASA BERGUMUL dengan dosaku”
Ayat 6 : “Terhadap Engkau, TERDAHAP ENGKAU SAJALAH aku telah berdosa dan melakukan apa yang Kau anggap jahat, supaya ternyata Engkau adil dalam putusan-Mu, bersih dalam penghukuman-Mu”
Ayat 7 : “Sesungguhnya, dalam kesalahan aku diperanakkan, dalam dosa aku dikandung ibuku”
Ayat 8 : “Sesungguhnya, ENGKAU BERKENAN AKAN KEBENARAN DALAM BATIN, dan dengan diam-diam Engkau memberitahukan hikmat kepadaku”
Ayat 9 : “BERSIHKANLAH aku dari pada dosaku dengan hisop, maka aku menjadi tahir, BASUHLAH aku, maka aku menjadi lebih putih dari salju !”
Ayat 11 :“SEMBUNYIKANLAH wajah-Mu terhadap dosaku, HAPUSKANLAH segala kesalahanku !”
Ayat 12 : “JADIKANLAH HATIKU TAHIR, ya Allah, dan PERBAHARUILAH BATINKU dengan roh yang teguh !”
Ayat 13 : “JANGANLAH MEMBUANG aku dari hadapan-Mu, dan JANGANLAH MENGAMBIL Roh-Mu yang kudus dari padaku !”
Ayat 18 : “SEBAB ENGKAU TIDAK BERKENAN kepada korban sembelihan; sekiranya kupersembahkan korban bakaran, ENGKAU TIDAK MENYUKAINYA”
Ayat 19 : “KORBAN SEMBELIHAN KEPADA ALLAH ialah : JIWA YANG HANCUR, HATI YANG PATAH & REMUK, TIDAK AKAN KAU PANDANG HINA, YA ALLAH”
NYANYIKAN LAGU : “BASUH AKU"
Basuh aku di dalam Darah-Mu
Anak Domba
Jamah bibir luruskan hatiku
Dengan Roh-Mu
Kurindu kemuliaan Tuhan
Lebih dari segala harta
Jadikan ku hamba
Setia kepada-Mu
Reff :
Lebih dari segalanya
Kuingin Kau Tuhan
Mas Perak dan Permata
Tiada artinya
Kuingin lebih dekat
Bersekutu dengan-Mu
Jadikan ku hamba
Setia kepada-Mu
3) DALAM HADIRAT TUHAN YESUS ada BAPTISAN ROH KUDUS !
BAGI BARANGSIAPA YANG HAUS & PERCAYA, maka dalam hatinya akan mengalir aliran aliran AIR HIDUP, yaituakan menerima BAPTISAN ROH KUDUS !
BAGAIMANA CARANYA MENERIMA BAPTISAN ROH KUDUS, dengan tanda BERBAHASA ROH seperti murid murid Yesus di Perjanjian Baru ?
SEDERHANA !!
YANG PASTI, bahasa roh TIDAK DAPAT DIAJARKAN & baptisan Roh Kudus TIDAK DAPAT DI PAKSAKAN !
ASAL HATI ANDA HAUS untuk menerima & HATI ANDA PERCAYA, maka permintaan kita pasti akan dikabulkan-Nya !!
Renungkan ayat ini & terimalah Janji Tuhan dengan iman :
Lukas 11 : 9, Lukas 11 : 13, Yoh 7 : 37 - 39
Barangsiapa HAUS & Barangsiapa PERCAYA !!
HANYA TUHAN YESUSyang sanggup membaptis seseorang dengan BAPTISAN ROH KUDUS !!
MAUKAH ANDA MENERIMA BAPTISAN ROH KUDUS ?
4) DAN TERIMALAH PENGURAPAN API ROH KUDUS !
YANG akan MEMBUKAKAN JALAN BARU BAGIMU untuk menangkap Hadirat Tuhan yang akan membuatmusemakin hari semakin mempunyai hubungan yang dekat dengan Allah !!
DAN URAPAN-NYA YANG BARU ITU, akan mengobarkan dalam kehidupanmu dengan karunia karunia Roh Kudus untuk melayani pekerjaan-pekerjaan-Nya !!
SBAB TUHAN MEMANGGILMU untuk pergi bersaksi & menyampaikan Injil Kerajaan Allah & Roh Kudus menyertaimu dengan Urapan & Kuasa-Nya !!
SBAB TUHAN MEMANGGILMU UNTUK BERBUAH BANYAK & BERMULTIPLIKASI BAGI KERAJAAN-NYA !!
NYANYIKAN LAGU :
Bagaikan tanah kering yang merindukan air
Demikianlah jiwaku, haus akan Engkau
Ku rindu selalu hadir-Mu di hidupku
Memulihkan jiwaku, hapuskan air mataku
Reff:
Mengalirlah kuasa Roh Kudus
Mengalirlah di tempat ini
Mengalirlah oh Roh Kudus
Pulihkanku
![]() |
![]() |
![]() | Tags : AIR MATA BERLINANG |
Commentar